Cara Membuat Rendang Udang Serai


Cara Membuat Rendang Udang Serai - Resep masakan indonesia
Bahan lengkap Rendang Udang Serai
500 gr udang (ukuran sedang)
50 gr bawang merah (diblender)
50 gr bawang putih (diblender)
30 gr jahe (diblender)
30 gr cabai rawit (diblender)
5 batang serai (diiris)
50 gr serundeng
300 ml santan kental
100 gr cabai yang diblender
garam dan gula secukupnya
Cara Membuat Rendang Udang Serai
Cara Membuat Rendang Udang Serai

Cara Membuat masakan Rendang Udang Serai

Panaskan kuali di atas api yang sedang. Masukkan santan bersama bahan yang sudah diblender seperti bawang merah, bawang putih, jahe, cabai rawit, cabai yang diblender dan serai.
Aduk perlahan-lahan hingga berbau harum dan berminyak.
Masukan udang, serundeng, garam dan gula secukupnya. Aduk perlahan-lahan hingga kuahnya kering.
Angkat dan rendang udang serai siap dihidangkan.
Selamat mencoba Cara Membuat Rendang Udang Serai. Jangan lupa cobain resep masakan nusantara lainnya ya.